Jadwal Pelatihan Lanjutan CSPK
Keberangkatan: JUNI 2019
Datang ke Depok TC: Rabu, 20 Maret 2019 (jam 13:00)
Periode belajar: 21 Maret s/d 28 Mei 2019
CATATAN: (BACA, PAHAMI, LAKUKAN)
- Minum ‘imboost tablet’/’Stimuno tablet’ ATAU Vit C dosis 500 mg dan MADU SETIAP HARI, seminggu sebelum masuk pelatihan agar kondisi tubuh tetap fit.
- Pastikan dalam keadaan SEHAT ketika datang untuk pelatihan, apabila SAKIT atau ada keluhan kesehatan silahkan hubungi bagian Pelatihan sebelumnya ke no 021 2984 1692 atau 0858 8603 9508 (via: WA saja. pastikan menyebutkan nama lengkap dan Perusahaan Penerima)
- TIDAK perlu membawa koper
- Untuk CSPK laki-laki potongan rambut 1/2 cm (Tidak botak)
- PASTIKAN membawa dokumen-dokumen untuk pembuatan paspor (pastikan tidak ada perbedaan data di masing-masing dokumen)
- Fotocopy Kartu Keluarga yang sudah di-LEGALISIR (cap RT/RW/Lurah/Disdukcapil)
- Membawa kemeja warna bebas (bukan batik ) untuk pembuatan foto paspor
- No Rekening bank a/n salah satu keluarga yang tercantum dalam Kartu Keluarga
- Surat Hasil Ujian Tugas Online
- Pastikan membawa semua barang yang sudah tertulis di Daftar Perlengkapan Masuk Depok TC.
- Isilah Form Ceklis Kesiapan Pelatihan Lanjutan di https://lulus.jiaec.id/ pada tanggal: Mulai tanggal 12 s/d 15 Maret 2019